Page 96 - MODUL LEVEL DASAR AKUNTANSI KEUANGAN
P. 96

Maka jurnal penyesuaiannya adalah:

                                   Tanggal                Akun                  Debit            Kredit
                              31 Des 2018       Piutang usaha              Rp200.000.000

                                                      Pendapatan jasa                      Rp200.000.000


                             Berikut adalah jurnal umum ketika Purnama Advertising menerima pembayaran atas

                             tagihan yang telah dikirimkannya tersebut pada tanggal 5 Januari 2019:


                                  Tanggal                Akun                  Debit            Kredit

                                5 Jan 2019     Kas                        Rp200.000.000
                                                     Piutang usaha                         Rp200.000.000



                        (2)  Beban yang belum dibayar
                             (a)  Bunga Akrual

                                   Untuk menghitung bunga atas pinjaman adalah:
                                   Nilai dari Pinjaman x Bunga x Periode Bunga selama 1 tahun



                                   Purnama  Advertising  sepakat  untuk  menandatangani  surat  utang  (notes
                                   payable)  sebesar  Rp5.000.000.000  pada  tanggal  1  Desember  2018,  dengan

                                   suku bunga 12%.


                                   Maka jurnal penyesuaiannya adalah:
                                      Tanggal                Akun                Debit             Kredit

                                    31 Des 2018        Beban bunga          Rp50.000.000

                                                            Utang bunga                       Rp50.000.000


                             (b)  Beban Gaji dan Upah Akrual

                                   Purnama Advertising yang baru membuka usahanya pada tanggal 1 Desember
                                   2018, telah mempekerjakan 4 orang pegawai, dimana para pegawai akan diberi

                                   upah setiap 2 minggu sekali pada hari jumat. Purnama Advertising membuat
                                   kebijakan bahwa libur karyawan hanya pada hari sabtu dan minggu, selebihnya


                                                                  88
   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100   101