Page 279 - Modul CAFB Subyek Bisnis dan Ekonomi
P. 279

    National Income (NI)

                             Adalah  total  pendapatan  yang  diterima  oleh  penduduk  negara  tersebut  dalam
                             memproduksi barang dan jasa

                            Personal Income (PI)
                             Adalah  pendapatan  yang  diterima  perorangan  dan  perusahaan  non  profit.

                             Pendapatan  personal  mengurangi  komponen:  1.  Return  earnings  (adalah

                             pendapatan  yang  diterima  perusahaan  tetapi  tidak  dibagikan  kepada  pemilik
                             saham atau saldo laba), 2. Pajak tidak langsung (contoh. pajak penjualan), 3.

                             Pajak pendapatan perusahaan, dan 4. Kontribusi untuk asuransi sosial.
                            Disposable Income (DI)

                             Adalah pendapatan rumah tangga dan perusahaan non profit setelah dikurangi
                                DOKUMEN
                             kewajiban pajak atau pendapatan personal dikurangi pajak perorangan atau pajak
                             perusahaan.


                                                       IAI
                        Indeks Harga Konsumen (IHK) mengukur biaya barang dan jasa secara keseluruhan

                        yang dikonsumsi oleh masing-masing konsumen pada periode tertentu.


                        Tahapan Perhitungan IHK

                        (1)  Fix The Basket. Menentukan barang dan jasa yang masuk ke dalam perhitungan
                             IHK berikut kuantitas masing-masing barang dan jasa tersebut.

                        (2)  Find  the  Prices.  Menetapkan  harga  masing-masing  barang  dan  jasa  setiap
                             periode.

                        (3)  Compute the basket’s Cost. Menggunakan data harga untuk menghitung biaya

                             basket barang dan jasa setiap periode.
                        (4)  Choose a base year and compute the index.



                                                                                                                        ℎ           
                                                                      =                           100
                                                                                                  ℎ               





                                                               273
   274   275   276   277   278   279   280   281   282   283   284