Page 28 - MODUL LEVEL DASAR AKUNTANSI BIAYA DAN MANAJEMEN
P. 28

(1)  Total overhead bersama sebesar Rp40.000 dibagi merata pada kedua produk.
                        (2)  Total biaya penjualan bersama sebesar Rp50.000 dibagi merata pada kedua

                             produk
                        (3)  Overhead tetap yang dianggarkan selama 1 tahun sebesar130.000 sama dengan

                             overhead tetap sesungguhnya.

                        (4)  Overhead  tetap  dibebankan  ke  produk  dengan  menggunakan  tarif  pabrik
                             berdasarkan pada jam tenaga kerja langsung  yang diharapkan  yaitu sebesar

                             130.000.


                        Diminta:

                        Berdasarkan informasi diatas hitunglah biaya per unit produk dengan menggunakan
                        Jawab: DOKUMEN
                        metode absorption costing!




                                                     IAI
                         Biaya                    Perhitungan                       Dompet pria      Dompet wanita

                         Bahan baku langsung      Rp100.000:200.000 unit            Rp0,50/unit

                                                  Rp75.000:100.000 unit                              Rp0,75/unit
                         Tenaga kerja langsung    Rp400.000:200.000 unit            Rp2,00/unit

                                                  Rp250.000:100.000 unit                             Rp2,50/unit

                         Overhead variabel        Rp24.000:200.000 unit             Rp0,12/unit
                                                  Rp20.000:100.000 unit                              Rp0,20/unit

                         Biaya variabel per unit   Rp0,5+Rp2+Rp0,12                 Rp2,62/unit

                                                  (0,75+Rp2,5+Rp0,2                                  Rp3,45/unit
                         Overhead tetap           {(Rp80.000 x 1)/200.000 unit}     Rp0,40/unit

                                                  {(Rp50.000 x 1)/100.000 unit}                      Rp0,50/unit
                         Biaya absorpsi per unit                                    Rp3,02/unit      Rp3,95/unit










                                                               23
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33