Page 328 - Modul CAFB Subyek Bisnis dan Ekonomi
P. 328

BAB 7 TATA KELOLA KORPORAT




               A.    Pilihan Ganda
               1.    B. Suatu audit atas proses operasional organisasi

               2.    A. Dewan direktur
               3.    C. Mempertanyakan secara konstruktif proposal strategi

               4.    A. Going concern
               5.    B. Direktur dan manajemen perusahaan

               6.    A. Independensi dari auditor internal

               7.    C. Komite audit
               8.    A. Pemegang saham

               9.    B. Ketua dan kepala eksekutif adalah orang yang berbeda untuk menghindari satu orang
                                DOKUMEN
                     memiliki kekuasaan yang lebih banyak dalam perusahaan.

               10.  C. Ketua dapat menjadi anggota namun tidak dapat mengepalai komite remunerasi.


               B.    Esai
                                                       IAI
               1.    Sebutkan tiga Aktivitas audit internal yang paling mungkin terkait dengan cyber security
                     perusahaan?

                     Jawab:

                          Mereview  protokol  password  sudah  tepat  bagi  karyawan  yang  memiliki  akses  ke
                           sistem informasi.

                          Menguji efektivitas operasi atas ruangan sistem dan software anti-virus perusahaan

                          Memonitor website perusahaan atas tanda-tanda adanya modifikasi yang tidak resmi
               2.    Sebutkan dua hal yang biasanya hanya terkait dengan auditor internal!

                     Jawab:
                     Dua hal yang hanya terkait dengan auditor internal:

                          Pekerjaan mereka fokus pada operasi dari keseluruhan bisnis perusahaan

                          Peran mereka dapat dilaksanakan oleh karyawan dalam perusahaan itu sendiri








                                                            322
   323   324   325   326   327   328   329   330   331   332   333