Page 138 - Modul CA - Manajemen Keuangan Lanjutan (Plus Soal)
P. 138

MANAJEMEN
                                                                                            KEUANGAN LANJUTAN





               eSAI


               1.  a.  Nilai utang perusahaan adalah Rp12.000.000 (Rp12.000 x 1.000 lembar)
                   b.  Conversion price adalah Rp12.000/4 lembar = Rp3.000
                   c.  Apabila semua obligasi konversi ditukar menjadi saham, maka akan diterbitkan saham baru
                       sebanyak 4.000 lembar (1.000 x 4)
                   d.  Apabila nilai perusahaan Rp25.000.000, conversion value adalah (nilai perusahaan / jumlah
                       saham apabila konversi terjadi) x rasio konversi atau Rp20.000 (Rp25.000.000/5.000 lembar x 4)
                   e.  Karena nilai obligasi lebih tinggi daripada conversion value, maka dimungkinkan arbitrase.
                       Keuntungan arbitrase adalah Rp2.000 per lembar obligasi (Rp22.000 – Rp20.000)


               2.  a.  Garis waktu (time line) dari arus kas perusahaan TURUN yang diproyeksi oleh konsultan adalah
                       sebagai berikut ini.



                      0             1               2                 3               4 Tahun ke

                                 1,5 milyar      2 milyar         2 milyar        2,5 milyar      Aliran Kas
                                                                                  15 milyar       Residual


                               DOKUMEN
                   b.  Biaya utang sebesar 10%. Biaya ekuitas dapat dihitung dengan CAPM senagai berikut:
                       re = RBR + β (RM – RBR)

                   Keterangan:
                   re     =  biaya ekuitas
                   RBR  =  return aktiva bebas risiko.
                   β     =  beta perusahan TURUN     IAI
                   RM   =  return pasar.

                   Besarnya biaya ekuitas sebesar:
                   re = 6% + 1,5 (15% – 6%)
                   re = 19,5%


                   Biaya modal rata-rata:
                   WACC =  Wd x rd (1 – tingkat pajak) + We x re
                   WACC =  0,4 x 10% (1 – 0,3) + 0,6 x 19,5 %
                              =  2,8% + 11,7  = 14,5%.


                   c.  Harga maksimum per lembar saham perusahaan NAIK mau membayar saham perusahaan
                       TURUN adalah sebagai berikut.
                       Nilai operasi perusahaan  = Rp1,5 milyar/(1 + 0,145)1 + Rp2 milyar / (1 + 0,145)2 + Rp2 milyar/
                       (1 + 0,145)3 + Rp17,5 milyar/(1 + 0,145)4
                       Nilai operasi perusahaan  = Rp1,5 milyar/(1,145)1 + Rp2 milyar / (1,145)2 + Rp2 milyar/(1,145)3
                       + Rp17,5 milyar/(1,145)4
                       Nilai operasi perusahaan  = Rp14,3495 milyar


                       Nilai ekuitas =  nilai operasi perusahaan – nilai pasar utang
                       Nilai ekuitas =  Rp14,3495 milyar – Rp7 milyar
                                        =  Rp 7,3495 milyar






                                                                                    Ikatan Akuntan Indonesia     129
   133   134   135   136   137   138   139   140   141