Page 319 - MODUL AKUNTANSI KEUANGAN SYARIAH
P. 319

LATIHAN SOAL


                        A.   PILIHAN GANDA

                        1.   Berikut ini merupakan Laporan Keuangan Entitas Syariah :
                             A.    Laporan Posisi Keuangan (Neraca)

                             B.    Laporan laba Rugi

                             C.    Laporan Arus kas
                             D.    Semua benar



                        2.   Dalam menilai kinerja suatu perusahaan, terdapat hal-hal penting yang perlu
                             dicermati dan harus seimbang, antara lain :

                             A.    Aset dan Kewajiban
                             B.    Laba

                             C.    Pertumbuhan
                             D.    Semua benar



                        3.   Penilaian Tingkat Kesehatan Bank secara individual maupun konsolidasi
                             meliputi :

                             A.    Penilaian Profil Risiko
                             B.    Penilaian Good Corporate Governance (GCG)

                             C.    Penilaian Rentabilitas
                             D.    Semua benar




















                        312 |MODUL USAS LEVEL PROFESIONAL - AKUNTANSI KEUANGAN SYARIAH
   314   315   316   317   318   319   320   321   322   323   324