Page 196 - MODUL LEVEL DASAR ASURANS DAN SISTEM INFORMASI
P. 196

Cara Memilih Sampel

               Berikut adalah langkah-langkah yang dibutuhkan dalam pemilihan sampel pengujian:
               (1)  Keluarkan item yang bernilai tinggi dalam populasi

               (2)  Hitung Sampling interval
               (3)  Pilih titik awal sebagai awal pemilihan secara acak



               Sampling Interval
               Sampling  interval  merupakan  “jarak”  atau  interval  antara  satu  sampel  dengan  sampel

               berikutnya.  Untuk  menghitung  sampling  interval  auditor  menggunakan  konsep-konsep
               Performamnce Materiality, Tolerable Misstatement dan Confidence Factor.



               Sampling  Interval:  Performance  Materiality  /Tolerable  Mistatemet  :  Confidence  Factor
               Misal  titik  awal  pemilihan  secara  acak  adalah  8000  dan  sampling  interval  15.000  maka

               Sampel Pertama; 8.000
                               DOKUMEN
               Sampel kedua : 23.000 (8.000+15.000)

               Sampel ketiga : 38.000 (8.000+23.000)

                                                     IAI
               Untuk Penentuan Ukuran Sampel

               Dalam  menentukan  ukuran  sampel,  harus  terlebih  dahulu  diketahui  jumlah  populasi  yang
               akan  diuji  (Population  to  Be  Tested).  Penentuan  jumlah  populasi  yang  akan  diuji,  dengan

               mengurangi terlebih dahulu high value items: Population to Be Tested.


                 Ukuran sampel dihiitung dengan: Populalation to be tested : Sampling Interval



               F.    Kesimpulan dari Sample
               Berikut akan disajikan contoh perhitungan sampel dengan metode MUS:

               Penentuan sampel untuk pengiriman surat konfirmasi piutang usaha
               Deskripsi:

               (1)  Tujuan  pengujian:  Memastikan  eksistensi  piutang  usaha  dengan  mengirimkan
                     konfirmasi.

               (2)  Populasi yang akan diuji: Saldo Piutang usaha per 31 Desember 2017

               (3)  Total piutang yang akan diuji: Rp17.203 juta
               (4)  Performace materiality: Rp15.000 juta
                                                           189
   191   192   193   194   195   196   197   198   199   200   201