Page 260 - MODUL LEVEL DASAR ASURANS DAN SISTEM INFORMASI
P. 260

BAB 12 SISTEM PENGGAJIAN


               A.    PILIHAN GANDA
                      1.       D. Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)

                       2.      A.  Daftar penggajian
                       3.      C. Penggajian

                       4.      D. Tingkat perputaran (turnover) karyawan dan ketidakhadiran karyawan yang tinggi

                                  sangat  merugikan perusahaan
                       5.      B. Melakukan transfer gaji karyawan

                       6.      C. Komisi
                       7.      D. Kasir

                       8.      B. Bill of lading
                       9.      C.  Memelihara  master  file  karyawan,  memperhitungkan  gaji,  menyetorkan  dan

                               melaporkan pemungutan pajak penghasilan

                       10.     A. Pembatasan akses fisik terhadap cek penggajian dan akses sistem penggajian
                               DOKUMEN

               B.    ESAI
                      1.      Pengendalian yang efektif adalah dengan membuat prosedur otorisasi untuk:
                                                     IAI
                             a.  Perekrutan dan pemberhentian karyawan

                             b.  Waktu kerja
                             c.  Tarif upah, gaji, dan komisi

                             d.  Pemotongan
                             e.  Tunjangan

                             f.   Mengeluarkan cek penggajian

                              Pengujian  pengendalian  dilakukan  dengan  review  dan  menguji  prosedur  otorisasi
                              untuk setiap poin otorisasi dalam siklus penggajian.


                      2.     a.  Memperbaharui (update) master file penggajian

                             b.  Memvalidasi data jam kerja dan kehadiran karyawan
                             c.  Menghitung gaji yang akan dibayarkan

                             d.  Melakukan pembayaran gaji







                                                           253
   255   256   257   258   259   260   261   262   263   264   265