Page 405 - MODUL AKAD, TATA KELOLA DAN ETIKA SYARIAH
P. 405

hasil zakat/wakaf.

                        3.   Laporan  perubahan  aset  kelolaan,  yaitu  laporan  perubahan  aset  kelolaan,
                             mulai  dari  aset  lancar,  aset  tidak  lancar,  dan  akumulasi  penyusutan,

                             penambahan dan pengurangan, saldo awal dan saldo akhir.
                        4.   Laporan arus kas,  yaitu informasi  untuk  para pengguna laporan keuangan

                             menghasilkan kas dan setara kas dan kebutuhan nazhir untuk menggunakan

                             arus kas tersebut. Laporan arus kas mencakup keseluruhan arus kas dalam
                             aktivitas operasi, investasi dan pendanaan dalam satu periode.

                        5.   Catatan  atas  laporan  keuangan,  yaitu  berbagai  catatan  yang  menyajikan

                             laporan  keuangan  untuk  menyediakan  informasi  lebih  detail  mengenai
                             amil/nazhir, kebijakan akuntansi amil/nazhir, penjelasan pos-pos penting dan

                             upaya-upaya  pengembangan  sumber  daya  manusia.  Contoh  Laporan
                             Keuangan Lembaga Sesuai PSAK Syariah 101 dapat di lihat di Lampiran 1














































                        395 |MODUL USAS LEVEL PROFESIONAL – AKAD, TATA KELOLA DAN ETIKA SYARIAH
   400   401   402   403   404   405   406   407   408   409   410