Page 56 - MODUL LEVEL DASAR AKUNTANSI BIAYA DAN MANAJEMEN
P. 56

2.   PT Selalu Bersih memproduksi 8.500 unit alat pel pada tahun 2017 dan berhasil

                             menjual  5.500  unit  dengan  harga  Rp75.000  per  unit.  Biaya  bahan  baku
                             langsung adalah Rp15.000 per unit, dan biaya tenaga kerja langsung sebesar

                             Rp8.000 per unit. Biaya produksi tidak langsung  marjinal terdiri dari biaya
                             bahan baku tidak langsung dan biaya listrik adalah sebesar Rp12.000 per unit.

                             Untuk meningkatkan penjualan, perusahaan mengeluarkan komisi penjualan

                             sebesar  10%  dari  harga  jual  dan  biaya  penjualan  tetap  untuk  iklan  sebesar
                             Rp1.500.000. Total biaya produksi tetap adalah Rp85.000.000.        Biaya

                             administrasi per tahun adalah sebesar Rp35.000.000.


                             Diminta:

                             Persiapkan  laporan  laba  rugi  tahun  2017  dengan  menggunakan  metode
                             pembiayaan marjinal dan metode pembiayaan absorpsi

                               DOKUMEN




                                                     IAI



































                                                               51
   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61