Page 66 - MODUL LEVEL DASAR AKUNTANSI BIAYA DAN MANAJEMEN
P. 66

Total biaya tetap                                    1.680.000

                                      Total biaya                                          Rp3.840.000


                                   Diasumsikan bahwa rata – rata jumlah investasi per tahun di PT Selalu

                                   Senang  adalah  Rp300.000.000.  Jika  tingkat  pengembalian  investasi
                                   (return on investment) yang diinginkan adalah sebesar 20%, maka laba

                                   per tahun yang harus didapatkan adalah:

                                   Target laba/tahun = rata-rata jumlah investasi x target ROI
                                                                = Rp300.000.000 x 20%

                                                                = Rp60.000.000

                                     Persentase mark-up yang diperlukan untuk mencapai target laba operasi

                               DOKUMEN
                                   sebesar Rp60.000.000 akan sangat bergantung pada jumlah biaya yang
                                   masuk  ke  dalam  dasar  perhitungan.  Misalnya  PT  Selalu  Senang

                                   menggunakan total biaya sebagai dasar perhitungan harga, maka jumlah
                                    Target unit terjual IAI                      Rp80.000
                                   mark-up akan menjadi:
                                    Total biaya



                                    Target laba operasi              480 unit
                                                                     Rp60.000.000


                                   Perhitungan persentase mark-up adalah:
                                   Persentase Markup = target laba operasi

                                                                      jumlah unit terjual x total biaya per unit
                                                                  = Rp60.000.000

                                                                     480 x Rp80.000

                                                                  = 15,63%


                                   Apabila  dasar  penentuan  harga  bukan  merupakan  total  biaya,  maka

                                   formulanya akan berbeda karena harus mengakomodasi biaya-biaya lain
                                   yang  tidak  masuk  sebagai  dasar  perhitungan.  Secara  umum  formula

                                   untuk menghitung persentase mark-up adalah:


                                                               61
   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71