Page 161 - MODUL AKUNTANSI KEUANGAN SYARIAH
P. 161

Sedangkan bagian objek ijarah yang tidak dibeli penyewa diakui sebagai aset

                               tidak lancar/lancar sesuai tujuan penggunaan aset tersebut
                               Db          Aset lancar/tidak lancar    xxx
                               Db          Akumulasi penyusutan        xxx

                               Kr          Aset Ijarah                                  xxx



                        (2)  AKUNTANSI UNTUK PENYEWA

                        1.   Beban Sewa diakui selama masa akad pada saat manfaat aset telah diterima.
                             Pengakuan diukur sebesar jumlah yang harus dibayar atas manfaat yang telah

                             diterima.

                         Db         Beban sewa                         xxx
                         Kr         Kas/Utang                                           xxx

                        2.   Biaya pemeliharaan objek ijarah  yang telah disepakati bersama disaat akad

                             menjadi tanggungan penyewa dan diakui sebagai beban pada saat terjadinya.

                         Db         Beban Pemeliharaan Ijarah          xxx
                         Kr         Kas/Utang/Perlengkapan                              xxx

                         Jika dibayarkan terlebih dahulu
                         Db         Piutang                            xxx
                         Kr         Kas/Utang/Perlengkapan                              xxx


                        3.   Perpindahan Kepemilikan, dalam IMBT dapat dilakukan dengan cara

                         a.    Hibah,  penyewa mengakui aset dan keuntungan sebesar nilai wajar objek ijarah
                               yang diterima

                               Db          Aset Nonkas                 xxx
                               Kr          Keuntungan                                   xxx
                         b.     Pembelian sebelum masa akad berakhir, maka penyewa mengakui aset sebesar

                               pembayaran sisa cicilan sewa atau nilai yang disepakati
                               Db          Aset Nonkas                 xxx

                               Kr          Kas                                          xxx
                         c     Pembelian  setelah  akad  berakhir,  maka  penyewa  mengakui  aset  sebesar
                               pembayaran yang disepakati




                        154 |MODUL USAS LEVEL PROFESIONAL - AKUNTANSI KEUANGAN SYARIAH
   156   157   158   159   160   161   162   163   164   165   166