Page 220 - Modul CGAA Pusat
P. 220

5)    Pengungkapan  informasi  yang  diharuskan  oleh  PernyataanStandar

                                   Akuntansi  Pemerintahan  yang  belum  disajikan  dalam  lembar  muka
                                   laporan keuangan; dan

                             6)    Penjelasan hal-hal penting yang diperlukan.


                        e.   Laporan Perubahan Ekuitas

                             1)    Perbandingan dengan periode yang lalu;

                             2)    Rincian  lebih  lanjut  atas  masing-  masing  akun  laporan  perubahan

                                   ekuitas;

                             3)    Penjelasan atas perbedaan antara periode berjalan dan periode   yang
                           WEB VERSION
                                   lalu;
                                                  IAI
                             4)    Pengungkapan  informasi  yang  diharuskan  oleh  Pernyataan  Standar

                                   Akuntansi  Pemerintahan  yang  belum  disajikan  dalam  lembar  muka
                                   laporan keuangan; dan


                             5)    Penjelasan hal- hal penting yang diperlukan.

                        f.   Pengungkapan Penting Lainnya

                             Catatan atas Laporan Keuangan juga harus mengungkapkan informasi yang

                             bila tidak diungkapkan akan menyes atkan bagi pembaca laporan . Catatan

                             atas Laporan Keuangan  harus  mengungkapkan kejadian kej  adian penting
                             selama tahun pelaporan, seperti:


                             1)    Penggantian manajemen pemerintahan selama tahun berjalan;

                             2)    Kesalahan manajemen terdahulu yang telah dikoreksi oleh manajemen

                                   baru;

                             3)    Komitmen atau kontinj ensi yang tidak dapat disajikan pada Neraca;

                             4)    Penggabungan atau pemekaran entitas tahun berjalan; dan


                             5)    Kejadian  yang  mempunyai  dampak  sosial,  misalnya  adanya
                                   pemogokan yang harus ditanggulangi pemerintah.












                                                                                                    213
   215   216   217   218   219   220   221   222   223   224   225