Page 95 - MODUL LEVEL DASAR AKUNTANSI BIAYA DAN MANAJEMEN
P. 95

Informasi-informasi di atas akan digunakan untuk mempersiapkan anggaran beban

                        pokok penjualan, yang tertuang pada Tabel 6.7.


                        Tabel 6.7 Anggaran Beban Pokok Penjualan

                                                         Dari tabel                    Total
                                                         Informasi

                                                         umum
                         Persediaan  awal  barang  jadi                                Rp172.300.000

                         1 Januari 20X8

                         Bahan baku yang digunakan       6.3 A        Rp46.875.000
                         Tenaga kerja langsung           6.4          Rp956.000.000

                         Biaya produksi tidak langsung   6.5          Rp119.500.000
                               DOKUMEN
                         Total biaya produksi                                          Rp1.122.375.000
                         Barang  jadi  tersedia  untuk                                 Rp1.294.675.000

                         dijual
                                                     IAI
                         Dikurangi:  persediaan  akhir  6.6B                           (Rp221.750.000)
                         barang jadi 31 Desember 20x8

                         Beban pokok penjualan                                         Rp1.072.925.000


                        Untuk mempersiapkan anggaran laba rugi, anggaran lain yang harus dibuat adalah

                        anggaran  biaya  non-produksi.  Dalam  kasus  ini,  perusahaan  memiliki  beberapa
                        komponen  biaya  yang  tidak  berhubungan  dengan  produksi,  yaitu  biaya  desain

                        produk, biaya pemasaran, dan biaya distribusi.















                                                               90
   90   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100