Ujian Sertifikasi Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (US-PSAK)

BENTUK DAN DURASI UJIAN

Hari I

Tipe Soal Pilihan Berganda berjumlah 100 (seratus) soal
Waktu Pukul 08-00 - 12.00 WIB
Istirahat 1 (satu) jam
Tipe Soal Essay berjumlah 10 (sepuluh) soal
Waktu Pukul 13.00-16.00 WIB

Hari II

Tipe Soal Studi Kasus berjumlah 4 (empat) soal
Waktu Pukul 08-00 - 11.00 WIB