Berita IAI

PENGUMUMAN KELULUSAN UJIAN SERTIFIKASI PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN (USPSAK) PERIODE I, IAI WILAYAH JAWA TIMUR, 22-23 FEBRUARI 2020 DAN USPSAK PERIODE I, IAI PUSAT, 11-12 MARET 2020.

10 April 2020 - Info IAI


Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) mengucapkan selamat dan sukses kepada para lulusan USPSAK Periode I 2020, yang di selenggarakan oleh IAI Wilayah Jawa Timur, tanggal 22-23 Februari 2020 dan lulusan USPSAK Periode I 2020, tanggal 11-12 Maret 2020. Peserta yang telah lulus ini berhak menyandang sebutan “CPSAK” dari IAI. 

Untuk Penyelenggaraan USPSAK Periode I 2020 di IAI Wilayah Jawa Timur, diberikan sebutan “CPSAK” kepada 4 peserta yang telah lulus yaitu:

 

No

No Ujian

Nama

Keterangan

1

200100900

Djoko Santosa

Lulus

2

200100909

Utomo Prayogo

Lulus

3

200100893

Agustinus Hartono

Lulus

4

200100894

Ardi Hamzah

Lulus

 

 

No

No Ujian

Nama

Keterangan

1

200100893

Budhi Setiya Yoga

Lulus

Untuk Penyelenggaraan USPSAK Periode I 2020 di Jakarta, IAI memberikan sebutan “CPSAK” kepada 1 peserta yang telah lulus yaitu:



Pemegang sebutan “CPSAK” wajib mengikuti Pendidikan Profesional Berkelanjutan berupaseminar dan atau lokarkarya dalam bidang Akuntansidan atau Akuntansi Keuanganminimal sejumlah 10 SKP (Satuan Kredit Pelatihan) dalam satu tahun. Apabila pemegang CPSAK tidak dapat mematuhi aturan tersebut, maka IkatanAkuntan Indonesia berhak untuk menarik sebutan yang telah diperoleh.

Demikian pengumuman ini kami sampaikan. Untuk informasi selanjutnya silahkan menghubungi IAI di Tlp. 0817 6060 9098 (Reza Fauzi)/ 0813 8803 5429 (Sertifikasi IAI)/ 021-3190 4232 ext.321/324/222/777. Terima kasih.