19 Juni 2017 - Siaran Pers

SIARAN PERS - MATERI EDUKASI ISAK 31: INTERPRETASI ATAS RUANG LINGKUP PSAK 13: PROPERTI INVESTASI

Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesia (DSAK IAI) menerima permintaan untuk mengklarifikasi ISAK 31 Interpretasi atas Ruang Lingkup PSAK 13: Properti Investasi paragraf 06 yang memberikan interpretasi tentang karakteristik fisik yang umumnya diasosiasikan dengan suatu bangunan, yaitu dengan mengacu pada adanya dinding, lantai, dan atap yang melekat pada aset yang dimaksud.  Selengkapnya...


14 Desember 2016 - Siaran Pers

Indonesian Vice President: Trust to Accountant Important for Nation’s Economy

Bandung (9/12) – The important role of professional accountants in Indonesia is very much acknowledged by the Vice President of the Republic of Indonesia, H.E. H.M. Jusuf Kalla. In his remarks during opening ceremony of the Regional Public Sector Conference (RPSC) IV and National Accountancy Convention (KNA) VIII, hosted by Ikatan Akuntan Indonesia (Institute of Indonesia Chartered Accountants), on December 8th, 2016 in Bandung, Vice President Kalla highlighted the role of good accountants and the trust that comes with the profession particularly to support the Government’s endeavours in building the nation’s economy.  Selengkapnya...


31 Oktober 2016 - Siaran Pers

Tingkatkan Pengelolaan Keuangan Negara, Kemenkumham RI Gandeng IAI

Hari Sabtu tanggal 29 Oktober 2016 Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) dan Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham RI) menandatangani nota kesepahaman (MoU) terkait Peningkatan Kompetensi Sumberdaya Manusia dalam Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan Negara dalam rangka Mewujudkan Aparatur Negara Kementerian Hukum dan HAM yang Profesional dan Berintegritas. MoU yang ditandatangani langsung oleh Ketua Dewan Pengurus Nasional (DPN) IAI, Prof. Mardiasmo, CA dan Menteri Hukum dan HAM RI, Yasonna H. Laoly ini merupakan tindaklanjut dari rekomendasi Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI yang meminta Kemenkumham RI agar segera menyusun dan mengimplementasikan langkah-langkah nyata peningkatan kualitas dan kuantitas SDM penyusun laporan keuangan.  Selengkapnya...


11 Oktober 2016 - Siaran Pers

Press Release: Institute of Indonesia Chartered Accountants (IAI) gains international brand recognition as it joins Chartered Accountant Worldwide

The Institute of Indonesia Chartered Accountants (IAI) has been awarded Associate membership by Chartered Accountants Worldwide. IAI is the fifth professional body to be admitted to the organisation since it was launched in February 2013.  Selengkapnya...


22 Agustus 2016 - Siaran Pers

Press Release: DSAK IAI Menerbitkan ED Akuntansi Aset (Liabilitas) Pengampunan Pajak

Sehari setelah ulang tahun kemerdekaan RI ke-71, Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) melalui Dewan Standar Akuntansi Keuangan IAI (DSAK IAI) menerbitkan Exposure Draft (ED) Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) 70 tentang Akuntansi Aset dan Liabilitas Pengampunan Pajak sebagai bentuk dukungan IAI terhadap program tax amnesty yang dirancangkan oleh pemerintah.  Selengkapnya...