22 Mei 2020 - SAK - Pengesahan ED

PENGESAHAN DRAF EKSPOSUR (DE) AMENDEMEN PSAK 71, AMENDEMEN PSAK 55 DAN AMENDEMEN PSAK 60 TENTANG REFORMASI ACUAN SUKU BUNGA

Pada 26 Februari 2020, Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesia (DSAK IAI) telah mengesahkan Draf Eksposur (DE) Amendemen PSAK 71 Instrumen Keuangan, Amendemen PSAK 55 Instrumen Keuangan: Pengakuan dan Pengukuran dan Amendemen PSAK 60 Instrumen Keuangan: Pengungkapan tentang Reformasi Acuan Suku Bunga yang merupakan hasil adopsi dari Interest Rate Benchmark Reform Amendments to IFRS 9, IAS 39 and IFRS 7.  Selengkapnya...


10 Mei 2020 - SAK - Pengesahan ED

PENGESAHAN DRAF EKSPOSUR (DE) AMENDEMEN PSAK 73 SEWA – KONSESI SEWA TERKAIT COVID-19

Pada tanggal 4 Mei 2020 Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesia (DSAK IAI) telah mengesahkan DE Amendemen PSAK 73 Sewa tentang Konsesi Sewa terkait Covid-19 yang diadopsi dari draf amendemen IFRS 16 Leases tentang Covid-19-related Rent Concessions.  Selengkapnya...


16 April 2020 - SAK - Pengesahan ED

PENGESAHAN DRAF EKSPOSUR (DE) AMENDEMEN PSAK 1

Pada 26 Februari 2020 Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesia (DSAK IAI) telah mengesahkan DE Amendemen PSAK 1: Penyajian Laporan Keuangan tentang Klasifikasi Liabilitas sebagai Jangka Pendek atau Jangka Panjang yang diadopsi dari Amendemen IAS 1 Presentation of Financial Statements.  Selengkapnya...


03 April 2020 - SAK - Pengesahan ED

Pengesahan Draf Eksposur SPJ 4510 dan SPJ 4580

Pada 3 Maret 2020 Dewan Standar Profesi Jasa Akuntan IAI telah mengesahkan dua draf eksposur yaitu (1) Draf Eksposur (DE) SPJ 4510: Perikatan Kompilasi dan Jasa Lain yang Relevan Pada Periode Pertama – Saldo Awal dan (2) Draf Eksposur (DE) SPJ 4510: Representasi Tertulis. Penerbitan dua eksposur draf tersebut merupakan bagian dari IAI untuk melengkapi standar profesi bagi KJA dalam memberikan jasanya kepada publik.  Selengkapnya...


15 Agustus 2019 - SAK - Pengesahan ED

PENGESAHAN DRAF EKSPOSUR (DE) KERANGKA KONSEPTUAL PELAPORAN KEUANGAN

Pada Maret 2018 IASB telah menerbitkan Conceptual Framework for Financial Reporting yang menggantikan Conceptual Framework for Financial Reporting yang diterbitkan sebelumnya pada 2010.  Selengkapnya...